wovendamask.co.id – Sebagai generasi yang tumbuh dengan digital dan doyan banget ekspresiin identitas, Gen Z pasti sering banget cari cara buat tunjukin style personal. Nah, cutting sticker jadi salah satu cara keren buat Sahabat Woven yang pengen dekorin laptop, motor, atau bahkan buat branding usaha kreatif Sahabat Woven. Di artikel kali ini Woven Damask bakal merangkum rekomendasi tempat cutting sticker di Bandung serta detail alamatnya. Yuk simak ulasan di bawah ini.
Konten Halaman
Apa Itu Cutting Sticker?
Sebelum kita bahas tempat-tempatnya, ada baiknya Sahabat Woven tau dulu apa itu cutting sticker. Cutting sticker adalah teknik memotong bahan stiker sesuai desain yang diinginkan, biasanya dengan warna solid atau non-gradasi. Berbeda sama printing sticker yang cetak full warna, cutting sticker tuh lebih awet dan tahan lama karena pake bahan vinyl yang punya pigmen warna permanen . Cocok banget buat Sahabat Woven yang pengen tempelan yang nggak gampang pudar, apalagi kalo buat outdoor.
Kenapa Sih Harus Pilih Cutting Sticker?
Bisa Custom Sesuka Hati
Hasilnya Tajam & Profesional
Tahan Lama & Kuat
Buat Branding Atau Bisnis Itu Luar Biasa
Harganya Terjangkau
Rekomendasi Tempat Cutting Sticker Di Bandung
Berikut ini adalah beberapa rekomendasi tempat cutting sticker di Bandung terbaru 2025 berdasarkan riset dari Woven Damask:
| Nama Tempat | Alamat / Lokasi | Layanan Unggulan | Catatan / Info Kontak |
|---|---|---|---|
| Cutting Sticker Bandung (CSB Official) | Komplek Jati Permai No. 58 Inhoftank, Astanaanyar, Bandung (cuttingstickerbandung.com) | Cutting, wrapping, signage, branding | Salah satu yang populer, kapasitas skala kecil & besar |
| Mitra Graphia (Print & Cutting) | Jl. Kopo No. 587; Jl. Buah Batu No. 244, Bandung (Print Online Bandung) | Print & cutting sticker | Harga cutting dan print terpampang, cocok untuk kebutuhan promosi dsb. |
| 212 Sticker | Jl. Turangga No. 51, Bandung (212sticker.com) | Cutting sticker, digital printing, print & cut custom | Lokasi cukup strategis di area pusat kota |
| Deruu Sticker Bandung | Jl. BKR No. 178, Bandung (Instagram) | Cutting sticker, wrapping motor & mobil | Spesialis stiker kendaraan & cutting logo dsb. |
| TSR (Toko Stiker RONIta) | Jl. Pajajaran No. 102B, Kel. Pajajaran, Kecamatan Cicendo, Bandung (Instagram) | Stiker vinyl, lamination, cutting | Lokasi di area Cicendo, gampang dijangkau dari pusat kota |
| CMS Sticker / CMS Stiker Bandung | Jl. Gn. Batu Pasteur, Bandung (Instagram) | Cutting sticker via sistem booking | Untuk order besar/sesuai schedule, jadi harus by booking |
| Ferikreasi Cutting Stickers | (Instagram) | Cutting sticker, print sticker, neon box dsb. | Cek DM Instagram untuk tanya-tanya lokasi & estimasi harga |
Tips Biar Hasil Sticker Sesuai Ekspektasi
Berikut ini adalah beberapa tips biar hasil stiker sesuai ekspektasi ala Woven Damask:
Pastikan Desainnya Format Vector
Komunikasikan Detail Ke Tukang Sticker
Pilih Bahan Yang Tepat
Cek Proofing Sebelum Dicetak
Jangan Asal Tempel
@devotelabels label woven dari saluador, menurut kalian gimana? . . . === 🗒Informasi Pembuatan Label Baju 🖼 Gallery : instagram.com/devote.labels ☎ WA lengkap : www.wovendamask.co.id/contact 🌐 Info lengkap : devotelabels.id ☎ Wa Cs (on jam 7 sampai 5 sore) === “#LabelWovenPoso #LabelWovenDonggala #LabelWovenTolitoli #LabelWovenBuol LabelWovenParigiMoutong”
Kesimpulan
Itulah beberapa penjelasan dari kami mengenai rekomendasi tempat cutting sticker di Bandung serta detail alamatnya. Apabila saudara itu masih belum paham, maka saudara bisa langsung menghubungi kami ya di devotelabels.id.

.png)
